Full Kelebihan Dan Kekurangan poco M3

Bukansekedarberita.com- Hallo sobat, kembali lagi nih bersama admin yang selelu memberikan sebuah informasi yang menarik.

Semoga dimanapun kalian berada tetap dalam lindungan tuhan yang maha penguasa, dan semoga saja kita semua di beri rizki yang tidak ada habisnya.

Pada kesempatan kali ini admin akan membahas tentang Full Kelebihan Dan Kekurangan poco M3 yang harus kalian ketahui.

Nah, jika misalkan kalian penasaran dengan Full Kelebihan Dan Kekurangan poco M3 ini maka kalian tidak usah khawatir karena admin akan membahasnya di bawah ini agar kalian tidak penasaran dengan Full Kelebihan Dan Kekurangan poco M3 ini.

Baca juga :Must Be Happy Ending Korean Novel Terbaru

Pasti kalian yang masih belum tahu dengan Full Kelebihan Dan Kekurangan poco M3 ini pasti sudah tak sabar bukan, maka langsung saja kepembahasan yang inti yang mengenai Full Kelebihan Dan Kekurangan poco M3 ini.

TRENDING:  Full Spesifikasi Realme Narzo 30a Dan Harga

Kelebihan Dan Kekurangan poco M3

Xiami dengan secara resmi akan meluncurkan ponsel sub-brand terbarunya di Amelika Serikat dan di negara kawasan Eropa yang berma POCO M3.

Nah, kiaomi ini seing di cari oleh warganet lantaran xiaomi ini punya batrai yang cukup besar, dan dibanderol dengan harganya yang cukup terjangkau.

Xiaomi POCO M3 ini juga di lengkapi dengan dukungan tiga kemera belakang. Namun sebelum kalian ingin membeli POCO M3 ini, kalian harus mengetahui kelebihan dan kekurangan yang harus kalian ketahui di bawah ini.

Kelebihan POCO M3

  • Layar besar 6,53 “dengan resolusi FHD 1080p, sangat kontras
  • Desain unik
  • Daya tahan baterai yang sangat baik
  • Speaker stereo sejati, tidak digabung dengan speaker earpiece, suara audio mantap betul
  • Kualitas foto bagus, potret bagus
  • MIUI 12 mudah digunakan
  • Masih bisa bermain games dengan baik di bawah resolusi 720p dan kualitas grafis rendah
  • Colokan 3,5 mm, microSD mandiri, port IR, radio FM 

Itulah yang di atas merupakan kelebihan POCO M3 yang harus kalian ketahui agar kalian bisa mengetahuinya, dan admin juga akan memeberikan kekurangan tentang ponsel POCO M3 ini, yang harus kalian ketahui.

TRENDING:  Full Spesifikasi Realme Narzo 30a Dan Harga

Kekurangan POCO M3

  • Tidak ada Sensor Gyroscope secara hardware
  • Ngecas kurang cepat, dari 0-100% sekitar 2,5 – 3 jam
  • UI terkadang lag
  • Tidak ada kamera ultrawide
  • Kamera makro biasa-biasa saja
  • Selfie biasa saja
  • Tidak ada EIS (Electronic Image Stabilizer) sehingga hasil video ketika bergerak banyak guncangan/kurang mulus.

Baca juga :Foto Una Tiktok Gemoy Kenapa Bisa Viral

Nah, yang di atas merupakan Kelebihan Dan Kekurangan poco M3 yang harus kalian ketahui dan bisa kalian untuk di mengeti.

Penutup

Mungkin hanya itu yang dapat admin sajikan yang mengenai Full Kelebihan Dan Kekurangan poco M3, semoga bisa bermanfaat bagi kalian semua.